Peningkatan okupansi hotel mencerminkan antusiasme yang besar dari pengunjung dan penonton Aquabike Jetski World Championship 2023 yang datang, sekaligus untuk menikmati akhir pekan. Gelaran olahraga itu menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan, baik dari domestik maupun internasional. Persiapan terus dilakukan berbagai pihak untuk mendukung dan menyukseskan penyelengaraan Aquabike Jetski World Champions, termasuk PT Hotel Indonesia Group yang merupakan anak perusahaan dari PT Hotel Indonesia Natour (HIN). Hotel Indonesia Group yang merupakan holding operatorship dari BUMN, ditunjuk menjadi perusahaan yang bertanggung jawab mengelola dan mengoperasikan jaringan hotel milik BUMN. Di wilayah Sumut, terdapat beberapa hotel BUMN yang dikelola HIG yang mengalami peningkatan okupansi selama gelaran Aquabike Jetski World Championship berlangsung, yaitu Khas Parapat.
Home
Berita
Organizing Aquabike Jetski World Championship 2023 at Lake Toba Drives Increase in Hotel Occupancy
Organizing Aquabike Jetski World Championship 2023 at Lake Toba Drives Increase in Hotel Occupancy

Read Also
Recommendation for You

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, optimis terhadap peluang Tim Nasional Indonesia dalam meraih tiket Piala…

Timnas Australia menambah gol ke gawang Timnas Indonesia setelah sebelumnya tertinggal lewat dua gol cepat…

Presiden Prabowo Subianto mengeluarkan doa untuk kesuksesan tim nasional sepak bola Indonesia dalam pertandingan melawan…

Analisis mata uang dari Doo Financial Futures, Lukman Leong, mengungkapkan bahwa penguatan nilai tukar rupiah…

OpenAI baru-baru ini merilis versi yang lebih canggih dari model kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) penalaran…